Treasures Women

Strengthening Our Mind By Tinny Gani

Treasures Women Meeting (August 2017) Bulan ini tema kita yang akan dibahas adalah mengenai “Strength”, dan pada hari ini judul sharing yang akan saya bagikan adalah Strengthening Our Mind. Coba dengarkan 8 kata-kata yang saya katakan sekarang : Nicholas Saputra, Client Care, Paris, Rujak, Kecoa, […]

Hidup yang Bernilai by Mara Badudu

Treasures Woman Meeting (July 2017) Hari ini kita mau belajar mengenai Self Worth, yang merupakan sambungan dari topik beberapa bulan sebelum-nya. Kalau sebelumnya kita sudah mendengar sharing dari Kak Angel dan Kak Hanna, bagaimana gambar diri dan kita harus percaya diri, diciptakan unik, seperti Gambar

I am Me, Unique and Wonderfully Made by Hanna Carol

Treasures Women Meeting (June 2017) Opening Verse – “Sebab Engkaulah yang membentuk buah pinggangku, menenun aku dalam kandungan ibuku. Aku bersyukur kepada-Mu oleh karena kejadianku dahsyat dan ajaib; ajaib apa yang Kaubuat, dan jiwaku benar-benar menyadarinya. Tulang-tulangku tidak terlindung bagi-Mu, ketika aku dijadikan di tempat yang tersembunyi, dan aku direkam di bagian-bagian bumi

Self Worth by Angela Rachmat

Treasures Women Meeting (May 2017) Bulan ini kita akan masuk ke dalam tema Harga Diri, atau Self-Worth. Harga Diri merupakan satu hal yang penting dan fundamental dalam hidup, karena kita tidak akan bisa pergi jauh dan memberi dampak jika kita salah dalam menilai harga diri

Balance in Life by Mara Badudu

Treasures Women Meeting (March 2017) Seperti apa itu Balance in Life? Zaman sekarang wanita bisa melakukan apa saja. We think that balance in life is having all work well. Kerjaan yang oke, pacar yang oke, hubungan dengan keluarga yang oke. Begitu banyak sekali target yang ingin dicapai, seperti

Fullness of Life (Closing Session) by Christine Caine

Treasures Women Conference 2016 Ini adalah sesi terakhir di TWC, dan artinya saya punya waktu yang lebih banyak dari biasa-nya. Saya sangat menikmati conference ini, dan sangat menakjubkan bagaimana Tuhan meracik sebuah tema, dan saya sangat mengagumi sharing yang disampaikan oleh Angela hari ini. Saya

Looking for Partner by Kenny Goh (Session 5)

Treasures Women Conference 2016 Kita bicara soal Fullness of Life. Apa yang akan saya bagikan kepada anda bukan tentang keselamatan, anda semua telah diampuni oleh Tuhan dan menerima itu, tetapi tahukah anda bahwa begitu banyak orang percaya Tuhan yang hidupnya tetap bocor? Di sesi ini,

Fullness of Life (Session 2) by Levi Supit

Treasures Women Conference 2016 (Day 1) Bagaimana setiap dari kita bisa mengalami kepenuhan dari Tuhan?  Opening Verse – dan dapat mengenal kasih itu, sekalipun ia melampaui segala pengetahuan. Aku berdoa, supaya kamu dipenuhi di dalam seluruh kepenuhan Allah. Efesus 3:19 TB Ada 2 kata yang

Work, Love, Music by Lukas Kailimang

Work, Love, Music (Session 3) by Lukas Kailimang

Treasure Women Conference 2016 (Day 1) Sangat menyentuh dan menghangatkan hati selama saya mengikuti TWC dari pagi, melihat para wanita yang murah senyum dan cemerlang dari pagi. Selama beberapa menit ke depan saya ingin membagikan sesuatu yang saya pelajari dari pengalaman akademik dan profesional saya,