berbuah

Buah Sesuai Pertobatan By Ps. Ary Wibowo

JPCC Sutera Hall 2nd Service (23 June 2024) Berapa banyak dari saudara yang mengikuti kebaktian hari ini yang sudah menjadi seorang ayah? Atau mungkin sudah menjadi seorang anak? Tentu semua dari kita sudah menjadi seorang anak sebelumnya. Kita menjadi anak terlebih dahulu dan baru setelahnya […]

Buah Yang Tetapi By Ps. Jussar Badudu

JPCC Online Service (16 June 2024) Apa kabar semuanya? Selamat datang di Ibadah JPCC. Sepanjang bulan Juni, kita memakai tema Fruitfullnes yang sudah kita pelajari, kita adalah Pribadi yang diminta Tuhan untuk berbuah dalam kehidupan kita. Minggu lalu kita sudah belajar bahwa kita diciptakan untuk

Kemampuan untuk Berbuah By Ps. Gea Denanda

JPCC Sutera Hall 2nd Service (9 June 2024) Welcome to Church! Youth Camp, Come on! Siapa disini yang mengenal dan menerima Yesus disaat Youth Camp? Saya menerima Tuhan disaat berumur 14 tahun, jadi setiap kali saya mendengar kata Youth Camp, saya selalu excited. Saya ingin

Fruitfulness By Ps. Kenny Goh

JPCC Sutera Hall 2nd Service (2 June 2024) Kita telah memasuki series yang baru di bulan ini dengan tema Fruitfulness atau Berbuah, karena ada teman-teman dari youth pada hari ni, saya merasa seperti kembali ke jaman youth dahulu. Saya sendiri punya hobby bermain video games

Gembala yang Baik By Ps. Jeffrey Rachmat

JPCC Online Service (10 April 2022) Salam damai sejahtera untuk Saudara, JPCC DATE member yang dikasihi Tuhan, dan semua Saudara yang mengikuti ibadah daring JPCC pada hari minggu kedua di bulan April ini. Kiranya kasih karunia dan kebaikan Tuhan menyertai Saudara semua. Puji Tuhan untuk

Fruitful and Joyful By Ps. Jose Carol

JPCC Online Service (20 Maret 2022) Halo, salam untuk anda semua di JPCC. Apa kabar saudara semua? Selamat datang di kebaktian Minggu kami! Senang sekali bisa bersama anda semua. Saya berharap anda semua dalam keadaan yang baik-baik saja, dimanapun anda mengakses layanan online ini. Melanjutkan

Faithful Disciples By Ps. Alvi Radjagukguk

JPCC Online Service (13 Maret 2022) Salam damai sejahtera, JPCC Date Member, Volunteer, Leader, Pastor, dan setiap Saudara yang mengikuti ibadah daring JPCC hari ini. Di bulan Maret, kita masih akan membahas tentang kehidupan yang berbuah. Siapkan catatan Saudara. Pesan Tuhan hari ini saya beri

Faithful and Fruitful By Ps. Jeffrey Rachmat

JPCC Online Service (6 Maret 2022) Salam damai sejahtera, JPCC DATE Member yang dikasihi Tuhan, dan Saudara semua yang mengikuti ibadah daring JPCC pada hari Minggu pertama di bulan Maret ini. Kiranya kasih karunia dan kebaikan Tuhan menyertai Saudara semua. Tak terasa kita sudah ada

Reality of God by Lisa Bevere

JPCC Upper Room Service 1 (15 January 2017) Seringkali saat anda gampang diganggu, anda jadi suka menunda-nunda sesuatu. Saya bisa membuat keadaan saat saya menunda-nunda sesuatu menjadi terlihat seperti produktif, dan Suami serta Ibu saya bisa mengenali hal ini. Ada sebuah tokoh di dalam sejarah

Generosity with Purpose by Ps. Jeffrey Rachmat

JPCC Kota Kasablanka Service 3 (28 August 2016) This is my Story Testimony by Keira TWC 2016 – Komunitas yang baik, dan Hal-hal yang kecil yang dilakukan setiap hari selalu ada hasilnya. Tuhan punya rencana dan rancangan yang terbaik untuk kehidupan kita semua. Sebab Aku ini mengetahui